Satu Buku Dua Kali Baca
Saya sedang membaca ulangĀ OutliersĀ dari Malcolm Gladwell. Sebelumnya, saya juga baca ulang Bumi Manusia dari Pramoedya, Filosofi Kopi dari Dee, biografi Steve Jobs karya Walter Isaacson, dan Buya Hamka Bicara tentang Perempuan karya Buya Hamka. Tidak ada buku baru direntetan itu. Hanya buku lawas yang dibaca ulang. Membaca ulang